Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

NeckCare: Teknologi Hearable untuk Mencegah Gejala Tech Neck

Sumber: Chhaglani, B., & Seefeldt, A. (2024) Di era digital saat ini, kita sering menghabiskan banyak waktu menunduk untuk menatap layar ponsel, laptop, atau tablet. Kebiasaan ini dapat memicu kondisi yang dikenal sebagai Tech Neck , yaitu ketegangan otot leher akibat posisi kepala yang terlalu lama condong ke depan. Bahkan, kemiringan kepala sebesar 60 derajat dapat memberikan tekanan setara 27 kg pada leher. Dengan semakin banyaknya waktu yang dihabiskan di depan layar, dibutuhkan solusi cerdas yang tidak hanya mampu mendeteksi postur tubuh yang buruk, tetapi juga mendorong terbentuknya kebiasaan sehat seperti teknologi NeckCare . Sumber: Chhaglani, B., & Seefeldt, A. (2024) NeckCare adalah sistem revolusioner yang memanfaatkan sensor pada hearable ( earbuds pintar) untuk mendeteksi postur leher dan mengestimasi jarak pandang ke layar secara real-time, dua faktor utama penyebab Tech Neck dan Digital Eye Strain . Sistem ini bekerja dengan melacak sudut kemiringan kepala ( ...

Postingan Terbaru

TimeCat: Mengukur Waktu Lebih Cerdas dengan TimeCat

Irama: Terapi dengan Irama

Strava: Lebih dari Sekadar Aplikasi Olahraga

Teknologi AR Wearable: Masa Depan bagi Pekerja untuk Mengurangi Cedera di Tempat Kerja